Penemuan Ilmuwan Islam yang Berpengaruh pada Kemajuan Ilmiah yang Luar Biasa

- 7 November 2021, 12:22 WIB
Ilustrasi Peta dunia
Ilustrasi Peta dunia / Couleur/Pixabay

ZONABANTEN.com - Kemajuan ilmiah salah satunya ditentukan dari perkembangan budaya, politik, dan ekonomi.

Selama zaman kegelapan Eropa pada abad pertengahan, kemajuan ilmiah yang luar biasa banyak dipengaruhi dari ilmuwan Islam. 

Ilmuwan Islam juga berpengaruh pada ilmu aljabar, trigonometri, kimia, serta kemajuan besar dalam kedokteran, astronomi, teknik dan pertanian. 

Berikut penemuan dari ilmuwan Islam yang berpengaruh pada kemajuan ilmiah:

Baca Juga: Link Live Streaming Serie A, Napoli vs Hellas Verona, Prediksi dan Head To Head

1. Kamera obscura

Adalah ilmuwan Arab pada abad pertengahan, yaitu abad kesepuluh yang bernama Ibn al-Haytham. 

Diantara banyak kontribusinya pada optik, yang paling besar adalah penjelasan pertama yang benar tentang cara kerja penglihatan. 

Dia menggunakan penemuan kamera obscura (atau kamera lubang jarum) untuk menunjukkan bagaimana cahaya bergerak dalam garis lurus dari objek untuk membentuk gambar terbalik di retina.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x