Syekh Ali Jaber Bagikan Cara Mengindari Ketindihan Saat Tidur, Sering Dilakukan Rasulullah SAW

- 1 Oktober 2021, 11:56 WIB
Ilustrasi tidur
Ilustrasi tidur /pixabay/ kellepics

ZONABANTEN.com – Tubuh yang telah melakukan aktifitas tentunya membutuhkan istirahat. Salah satu istirahat yang terbaik adalah dengan tidur.

Sebab, dengan tidur semua bagian tubuh akan beristirahat. Selain itu metabolisme tubuh juga akan bekerja dengan maksimal.

Namun, terkadang saat kita sedang tidur tiba-tiba mendapat gangguan. Salah satu gangguan yang membuat hati dan pikiran tidak tenang adalah ketindihan.

Baca Juga: Sinopsis Buku Harian Seorang Istri BHSI 1 Oktober 2021, Sebelum Terlambat! Dewa Harus Bongkar Kebusukan Dewi

Untuk mengatasi hal tersebut, dikutip dari video unggahan Youtube Media Dakwah Hikmah TV pada 23 Desember 2020, Berikut tanggapan Syekh Ali Jaber tentang tidur yang tidak tenang.

Syekh Ali Jaber pada video tersebut memberikan amalan yang biasa dibaca Nabi Muhammad SAW sebelum tidur, agar dapat lindungan dari Allah.

"Saya bagikan amalan waktu tidur. Insya Allah sangat membantu, menenangkan jiwa kita, menangkan hati kita. Rasulullah SAW tidak pernah meninggalkan ini," ujar Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Atasi Diabetes Dengan Satu Ibadah Ini!, Dokter Zaidul Akbar: Sangat Baik Untuk Mengendalikan Keseimbangan Gula

Bahkan amalan ini boleh dibaca oleh perempuan dalam masa haid.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x