Update Covid-19 Global: Omicron Mungkin Tidak Seganas Varian Delta, Menurut Penelitian ini

- 8 Februari 2022, 14:57 WIB
Update Covid-19 Global: Omicron Mungkin Tidak Seganas Varian Delta, Menurut Penelitian ini
Update Covid-19 Global: Omicron Mungkin Tidak Seganas Varian Delta, Menurut Penelitian ini /Pixabay/Syaibatul Hamdi

Baca Juga: Produsen Sinovac Mengharapkan Kolaborasi Lebih Lanjut Lagi dengan Indonesia

Mereka menyimpulkan bahwa hamster yang terpapar varian Delta menunjukkan gejala seperti penurunan berat badan serta gangguan alat pernafasan.

Berbeda dengan hamster yang terpapar Omicron, yang hanya menunjukkan gejala-gejala ringan.

Tim peneliti ini mengumpulkan sampel dari jaringan paru-paru hamster, lalu mewarnai sel dari sampel tersebut dengan warna coklat.

1 hari setelah sampel sel tersebut terpapar varian Delta dan Omicron, sel yang terdapat di bronkiolus hamster percobaan tersebut berwarna coklat.

Karena itu, tim peneliti menyimpulkan bahwa warna coklat adalah sel yang terjebak di ‘jalan masuk’ jaringan paru-paru.

Baca Juga: Cara Menghindari Pemerkosaan di Kampus, Mahasiswi Wajib Tahu!

3 hari setelah infeksi, hamster yang terpapar varian Delta menunjukkan sel coklat di dalam jaringan paru-parunya.

Dengan kata lain, virusnya sudah menyebar di dalam organ hamster itu.

Namun, sel berwarna coklat hanya terdapat pada ‘jalan masuk’ area jaringan paru-paru dari hamster yang terpapar Omicron. Tidak berubah dari hari pertama, kata para peneliti.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Asahi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x