Ulama Sebut Arab Saudi Mendekati Akhir Zaman, Putra Mahkota Arab Saudi Jadi Perbincangan Karena Ini

- 30 Januari 2022, 11:59 WIB
Mohammed bin Salman
Mohammed bin Salman /Instagram/@mbsalsaud1

“Barometer akhir zaman bukan Indonesia, bukan China, bukan Asia Tenggara, bukan Afrika, bukan Eropa, bukan juga Amerika. Barometer akhir zaman adalah Arab Saudi disitu ada Mekkah dan Madinah. Maka semua hadits-hadits yang kita baca tentang akhir zaman bisa kita berkaca di sana,” kata Ustadz Zulkifli Muhammad Ali melansir dari kanal YouTube Chocotube yang diunggah pada 10 Januari 2022.

Baca Juga: Jadi Sarang Makhluk Halus! Jangan Tanam 9 Pohon Ini Disekitar Rumah, Nomer 5 Tempat Nongkrong Genderuwo

Tak hanya itu, putra mahkota Arab Saudi Muhammad bin Salman juga menandatangi perjanjian damai dengan Israel yang membuat heboh banyak orang.

Seorang cendekiawan Islam Syekh Imran Hosein mengatakan, bahwa tindakan putra mahkota Arab Saudi Muhammad bin Salman berdamai dengan Israel merupakan salah satu bagian dari syirik.

Dalam kebijakan ini, putra mahkota Arab Saudi Muhammad bin Salman telah membuka jalan bagi Arab Saudi untuk menjadi negara yang lebih besar, namun seiring juga dengan banyak kecaman terhadapnya.***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Youtube Chocotube Youtube Asadullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x