Kunci Jawaban Materi 3.3 Desain Formulir Online Google Form, Web Based Pengelolaan Pembelajaran PINTAR Kemenag

- 19 Mei 2024, 21:11 WIB
Desain Formulir Online Google Form, Web Based Pengelolaan Pembelajaran PINTAR Kemenag
Desain Formulir Online Google Form, Web Based Pengelolaan Pembelajaran PINTAR Kemenag /Pixabay/

ZONABANTEN.com – Berikut ini kami sampaikan kunci jawaban materi 3.3 Desain Formulir Online Google Form pelatihan Multimedia Berbasis Web PINTAR Kemenag.

Pelatihan Multimedia Berbasis Web ini juga disebut dengan pelatihan Web Based Pengelolaan Pembelajaran PINTAR Kemenag.

Nah, yang harus diketahui adalah Google Form merupakan perangkat lunak atau fasilitas administrasi survei yang disertakan sebagai bagian dari rangkaian penyunting google dokumen berbasis web gratis yang ditawarkan oleh Google.

Nah, dalam pembelajaran materi 3.3 Desain Formulir Online Google Form pelatihan Multimedia Berbasis Web PINTAR Kemenag, akan diberikan beberapa contoh desain google form dan mengumpulkan tugas di Google Classroom.

Berikut ini, kunci jawaban materi 3.3 Desain Formulir Online Google Form pelatihan Multimedia Berbasis Web PINTAR Kemenag.

Baca Juga: Kunci Jawaban 3.2 Pemanfaatan Google Classroom Sebagai Kelas Maya, Multimedia Berbasis Web PINTAR Kemenag

1 dari 10 soal

Bagaimana siswa bisa mengumpulkan tugas dalam Google Classroom?

A Dengan mengisi lembar jawaban kertas.

B Dengan mengunggahnya melalui Google Classroom.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: PINTAR Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah