Inilah 10 Tips Merawat Tanaman Aglonema di Rumah Anda Agar Tetap Terlihat Cantik dan Segar

- 16 Maret 2022, 18:19 WIB
Hati-Hati Merawat Aglonema Saat Musim Hujan! Ini Caranya Agar Terhindar dari Serangan Hama. /PIXABAY/ignartonosbg
Hati-Hati Merawat Aglonema Saat Musim Hujan! Ini Caranya Agar Terhindar dari Serangan Hama. /PIXABAY/ignartonosbg /

Baca Juga: Habisi 9 Nyawa Wanita Setelah Kenalan dari Twitter, Inilah Takahiro Shiraishi Si Pembunuh Berantai dari Jepang

4. Siram dengan baik

Tak hanya kekurangan air yang bisa membuatnya berubah menjadi kuning, menyiram Aglonema secara berlebihan bisa membuat warna dan kilaunya menghilang.

Karena Aglonema cenderung menyukai tanah yang lembap, anda perlu menyiramnya begitu tanahnya sudah mulai mengering, tapi jangan sampai terlalu kering.

5. Pilih varietas yang tepat

Untuk mendapatkan Aglonema dengan warna merah yang cantik nan mengkilau, anda harus memilih jenis yang tepat untuk dirawat dirumah.

 Sesuaikan juga dengan dana dan kebiasaan anda untuk dapat merawatnya dengan baik.

Baca Juga: Jangan Beli Pestisida! Cukup Siram Aglonema dengan Cairan Ini Agar Bisa Kebal dan Terhindar dari Hama Bandel

6. Perhatikan temperatur tempat penyimpanannya

Suhu ideal untuk lokasi tempat menaruh Aglonema adalah 21 hingga 30 derajat celcius. Jangan membiarkannya terkena udara lebih rendah dari 12.7 derajat celcius dan jangan biarkan terkena panas berlebihan.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Balcony Garden Web Tips Plants The Green Mad House


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah