Cara Memakai Lipstik pada Bibir Tipis Agar Terlihat Sempurna

- 30 November 2021, 17:11 WIB
Ilustrasi pemakaian lipstik
Ilustrasi pemakaian lipstik /kaboompics/pixabay.com

 

ZONABANTEN.com – Memakai lipstik merupakan cara tercepat untuk membuat wanita terlihat lebih cantik dan percaya diri. Bahkan banyak yang mengatakan, bahwa tidak ada cara tercepat untuk membuat wajah lebih cerah daripada lipstik.

Siapa yang tidak suka dengan warna bibir yang menawan? Dengan memoles lipstik pada bibir, tentunya akan menambah kesan glamor. Nah, untuk para wanita yang memiliki bibir tipis, berikut adalah cara memakai lipstik pada bibir tipis agar terlihat sempurna:

Hal-hal yang Diperlukan untuk Memakai Lipstik pada Bibir Tipis

Baca Juga: Akhirnya Terungkap! Pelaku Penembakan Misterius di Exit Tol Bintaro Ternyata Seorang Polantas

Sebelumnya, siapkan peralatan yang dibutuhkan untuk memakai lipstik pada bibir yang tipis. Maka yang harus dipersiapkan yaitu lipstik, lip primer, lip liner, lip brush, concealer, dan lip gloss. Namun lip gloss hanyalah opsional. Kamu juga bisa melakukannya tanpa menggunakan lip gloss.

Bagaimana Cara Memakai Lipstik Pada Bibir Tipis?

Ikuti langkah demi langkah di bawah ini untuk memakai lipstik pada bibir tipis agar terlihat sempurna.

1. Ketahui Bentuk Bibir Sebelum Mulai Memakai Lipstik

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x