Ternyata, Kejujuran Lawan Bicara Bisa Terbaca Lewat 2 Hal Ini, Buruan Baca

- 25 November 2020, 05:05 WIB
ILUSTRASI mengobrol.*
ILUSTRASI mengobrol.* /ANDREW LLOYD GORDON/PIXABAY

ZONABANTEN.com – Kejujuran lawan bicara dapat diungkapkan lewat berbagai aspek.

Mulai dari gerak tubuh,nada suara serta raut wajah seseorang ketika sedang berbicara.

Nah, saat kita sedang berbicara, cobalah untuk memperhatikan lawan bicara kita dengan lebih seksama.

Berikut ini tips untuk membaca kejujuran orang lain yaitu dengan membaca wajah terutama memperhatikan alis dan mata mereka yang dikutip dari Brightside.

Baca Juga: Penyelidikan Dua Bulan, Polisi Ringkus Pengedar Ribuan Gram Ganja dan Ekstasi

1. Alis

Alis yang terangkat dan melengkung bisa berarti seseorang sedang terkejut.

Semakin tinggi alis mereka terangkat, semakin terkejut lawan bicara kita.

Mengangkat alis juga merupakan tanda keterbukaan dan ketertarikan.

Baca Juga: Lurah Saidun Hadiri Panggilan Polisi, Penyidik Polres Tangsel: Tanya Pimpinan

Halaman:

Editor: Julian

Sumber: brightside


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x