3 Cara Melihat Pengguna Aktif Wi-Fi, Berikut Ulasannya

- 26 November 2021, 13:47 WIB
Ilustrasi Wi-Fi
Ilustrasi Wi-Fi /JuraKovr/Pixabay.com

Hal pertama yang harus dilakukan adalah mengunduhnya dengan mengunjungi Playstore pada ponsel.

Kemudian buka aplikasi tersebut dan cari menu “Pindai Perangkat.”

Setelah itu, kita akan langsung mengetahui apa saja perangkat yang terkoneksi pada Wi-Fi kita.

Walau setiap router memiliki batasan perangkat yang dapat terhubung, namun melalui aplikasi ini, kita dapat melihat jumlah perangkat dengan mudah.

Baca Juga: Yuri SNSD Dinyatakan Negatif COVID-19 Setelah Melakukan Kontak dengan Kasus yang Dikonfirmasi

Dengan menggunakan aplikasi ini pula, kita juga dapat mengetahui alamat IP perangkat lain dan melakukan tes kecepatan internet.

Demikian tiga cara untuk melihat pengguna aktif Wi-Fi dari PC maupun ponsel. Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah