Perbandingan Spesifikasi ASUS ROG Phone 5, Pro, dan Ultimate Mulai dari Tampilan hingga Performa

- 18 Agustus 2021, 21:47 WIB
Perbandingan Spesifikasi ASUS ROG Phone 5, ASUS ROG Phone 5 Pro, dan ASUS ROG Phone 5 Ultimate
Perbandingan Spesifikasi ASUS ROG Phone 5, ASUS ROG Phone 5 Pro, dan ASUS ROG Phone 5 Ultimate /ASUS

ZONABANTEN.com - ASUS telah merilis seri ROG Phone terbarunya di tanah air pada Maret 2021 lalu. 

Ada tiga varian ROG Phone yang dibawa oleh produsen berbasis di Taiwan tersebut, yakni ASUS ROG Phone 5, ASUS ROG Phone 5 Pro, dan ASUS ROG Phone 5 Ultimate. 

Kemunculan trio ROG Phone seri kelima ini meramaikan persaingan HP gaming flaghip tanah air. Bersaing dengan lini flagship lain, seperti Xiaomi 11 Series dan Samsung Galaxy S20 Series.

Berikut adalah perbandingan spesifikasi dari ketiga HP ASUS ROG Phone 5 Series.

  1. Tampilan

Dari segi tampilan, seri ASUS ROG Phone 5 sama-sama menggunakan material alumunium pada bodinya. 

Dimensi ketiga HP gaming tersebut juga mirip, yakni berukuran 172,8 mm x 77,3 mm x 10,3 mm dan bobot 238 gram.

Baca Juga: Puasa Tasua dan Asyura Jatuh pada 18-19 Agustus 2021, Begini Niat dan doa berbukanya

Perbedaannya ada pada desain bodi belakangnya. ASUS ROG Phone 5 memiliki tiga tekstur berbeda yang menyelimuti cover bodinya.

Ada dua varian warna pada ASUS ROG Phone 5, yaitu Storm White dan Phantom Black.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: GSM Arena


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah