Sinopsis Film Indonesia Soekarno, Kisah 3 Tokoh Kemerdekaan RI di Trans7 Sore Ini

- 17 Agustus 2020, 15:30 WIB
Film Soekarno.*/
Film Soekarno.*/ /MVP Pictures

Perjuangan Soekarno dan Hatta semakin besar.

Keduanya memiliki ciri yang sama akan kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: 6 Tips Menghilangkan kecemasan dan stres di Masa Pandemi, agar Tidur Lebih Berkualitas

Ketika Jepang menggantikan Belanda sebagai imperialis, Soekarno dan Hatta semakin menyamakan pandangan Indonesia merdeka bersama tokoh pergerakan yang lain.

Di Jakarta, Jepang memberikan kesempatan Soekarno melakukan orasi-orasinya.

Jepang ingin memanfaatkan Soekarno yang pandai mendekati rakyat.

Baca Juga: FORSA Sumsel Bantu Korban Kebakaran di Kelurahan 32 Ilir Palembang

Namun Soekarno justru lebih cerdik, dialah yang memanfaatkan semua kemudahan yang diberikan Jepang untuk menggalang kekuatan.

Ketika Jepang kalah dalam perang Asia Timur Raya, Soekarno menemukan cara untuk mempercepat kemerdekaan Indonesia. Ia temui para Jenderal Jepang di Jakarta.

Ia yakinkan Indonesia harus merdeka.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: republika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah