Harga Emas ANTAM di Pegadaian Hari Ini 14 Oktober: Kena PHP saat PDKT

- 14 Oktober 2020, 07:15 WIB
Harga emas hari ini Logam Mulia Antam di Butik LM
Harga emas hari ini Logam Mulia Antam di Butik LM /

ZONABANTEN.com - Harga emas awal pekan ini sempat memberikan sinyal positif.

Harga emas kemarin menguat. Beberapa tipe emas mengalami kenaikan harga yang beragam.

Sayangnya, harga emas hari ini kembali nyungsep. Harga emas produksi Antam tipe retro dan batik, turun lagi.

Hal serupa dialami oleh emas tipe UBS yang "ikutan" turun.

Bila dianalogikan dalam menjalin sebuah hubungan, harga emas ini masuk ke tahapan PDKT. Nah, kenaikan harga emas yang terjadi kemarin, ternyata cuma PHP. Apes.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Diberitakan Positif COVID-19, Sempat Emosi di Ruang Ganti Juventus

Jadi penasaran kan, berapa kisaran harga penurunan harga emas tadi ?

Berikut tim zonabanten.com menyajikannya untuk anda.

Daftar harga emas yang dijual di Pegadaian

Harga emas hari ini tipe ANTAM dihargai Rp.2.048.000per 2 gram. Turun Rp. 11.000 jika dibandingkan hari Selasa 13 Oktober 2020 sebesar Rp.2.059.000 per 2 gram. 

Halaman:

Editor: Julian

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x