Harga Emas ANTAM di Pegadaian Hari Ini 18 September 2020, Waktu Borong Emas Tiba

- 18 September 2020, 06:35 WIB
Ilustrasi harga emas. /Pexels
Ilustrasi harga emas. /Pexels /

ZONABANTEN.com - Harga emas dalam beberapa hari ini, terus mengalami perubahan. Harga emas kemarin sempat turun Rp. 7.000.

Harga emas ini, membuat investor baru berlomba membeli si logam mulia.

Lantas, bagaimana harga emas hari ini ?

Harga emas Antam di Pegadaian hari ini Jumat 18 September 2020 senilai Rp.1.072.000 per gram.

Bila kita bandingkan dengan hari sebelumnya, Safen Haven ini stabil jika dibandingkan hari Kamis 17 September 2020 sebesar Rp.1.072.000 per gram.

Baca Juga: Lima Tips Membangun Rasa Percaya Diri Pada Anak

Baca Juga: Pilih Transaksi Digital Selama Masa PSBB, Simak Cara Top Up ShopeePay

Berikut daftar harga emas Antam di Pegadaian Jumat 18 September 2020 selengkapnya.

0.5        Rp 567.000
1.0        Rp 1.072.000
2.0        Rp 2.142.000
3.0        Rp 3.093.000
5.0        Rp 5.154.000
10.0      Rp 10.234.000
25.0      Rp 25.323.000
50.0      Rp 50.511.000
100.0    Rp 100.941.000

*satuan dalam gram
**untuk harga beli saat ini hanya tersedia di outlet.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x