Usung Tagline Net For Life, Provider Layanan Internet Ini Tawarkan Konsep One Stop Shopping

- 24 Februari 2023, 06:40 WIB
Ilustrasi. Layanan Internet
Ilustrasi. Layanan Internet /Pixabay/fancycrave1

“Oxygen.id punya jaringan optik  sendiri. Jaringan ini membentang langsung dari Singapura hingga ke Palembang,” sebutnya.

Sebagai perusahaan multimedia, Yance menyebut bahwa mereka menawarkan konsep one stop shopping.

“Kita tidak hanya menyediakan layanan internet, tapi juga data dan aplikasi,” sebut beliau.

Ia menyebut bahwa mereka juga menawarkan sesuatu yang beda.

Baca Juga: Benda Misterius Muncul di Pantai Jepang! Tanda-Tanda Apa? 

“Kita punya teknisi layanan after sales sendiri. Bukan dari pihak ketiga,” sebut Yance.

“Kita juga memberikan masukan kepada pelanggan terkait dengan berapa banyak user yang akan menggunakan, hingga behaviour user saat ini,” imbuhnya.

“Dari situ, pelanggan bisa menentukan paket apa yang sebaiknya mereka gunakan,” sebutnya.

Menurutnya, ini dilakukan oxygen.id sebagai perusahaan yang memberikan solusi kebutuhan internet.

Baca Juga: 6 Keterampilan Soft Skill yang Dibutuhkan di Dunia kerja, Karir Meningkat dan Atasan Senang 

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Moratelindo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x