Tanpa Asnawi Mangkualam, Ansan Greeners Tak Mampu Berbuat Banyak di Markas Busan IPark

- 6 Juni 2022, 03:55 WIB
Kalah Lagi, Ansan Greeners Kini Huni Dasar Klasemen K League 2 / Instagram  /@ansan_greeners_fc
Kalah Lagi, Ansan Greeners Kini Huni Dasar Klasemen K League 2 / Instagram /@ansan_greeners_fc /

ZONABANTEN.com - Ansan Greeners bertandang ke markas tim juru kunci Busan IPark di Busan Gudeok Stadium, Minggu, 5 Juni 2022.

Lawatan Ansan Greeners ke Busan tersebut merupakan lanjutan dari kiprah mereka dalam K League 2 musim 2022.

Sebelum laga dimulai, Ansan Greeners berada diposisi ke-10 klasemen K League 2.

Mirisnya mereka hanya mampu meraih 1 kemenangan sepanjang musim ini.

Baca Juga: Tokyo Verdy Gagal Menang Lagi, Anak Asuh Takafumi Hori Dibayangi Tren Buruk Tanpa Pratama Arhan

Ansan Greeners memulaii laga dalam bayang-bayang tren buruk yang sedang menghantui mereka.

Anak asuh Kook Min Cho bermain cukup menyerang guna membongkar pertahanan Busan IPark.

Sayangnya, justru tim tuan rumah yang mampu unggul terlebih dahulu.

Lee Sang Heon berhasil menjebol gawang Ansan Greeners dan membawa Busan IPark unggul 1 gol pada menit ke-39.

Skor 1-0 bertahan hingga paruh pertama usai.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Flash Score


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x