Gerobak di Kawasan Malibu Serpong Dirusak OTD, Ketua KADIN Paradigma Baru Bantah Kecurigaan Pedagang

- 11 Januari 2022, 17:41 WIB
Salah seorang saksi menunjukan pengerusakan gerobak di kawasan ruko malibo. / Zonabanten/Ari
Salah seorang saksi menunjukan pengerusakan gerobak di kawasan ruko malibo. / Zonabanten/Ari /

Baca Juga: TERKINI Update Kasus Covid-19 DKI Jakarta Hari Ini Selasa 11 Januari 2022, AWAS Lonjakan Kasus Baru!

"Kami akan melakukan pelaporan kepada aparat hukum, soal pengerusakan ini. Jangan sampai nanti terputar balikan fakta. Karena pengerusakan ini kan masuknya sudah kriminal yah. Jadi kami pasti bikin laporan ke kepolisian," tutur Noer.

Dikonfirmasi terpisah, Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Paradigma Baru Mizz Farhadiba  menyatakan adanya pihak-pihak yang ingin mengadu domba, dari insiden yang terjadi belakangan itu.

"Saya ini kan Kadin, saya yang membawahi UKM-UKM Tangsel. Harusnya Ibu Noer itu bersinergi sama saya. Karena apa, saya mau kawasan ini kan biar rapih, cakep, agar para ukm itu bisa berdagang disini. Tiba-tiba ketika kami bangun tenda ini, mereka nyuruh berenti nih kerjaan kita. Padahal kan kita bikin bagus, bikin rapih. Gw minta jangan distop dong kerjaan gw," kata Mizz Farhadiba.

Baca Juga: Indonesia vs Australia Jadi Laga Pembuka, Ini Jadwal Timnas Indonesia Putri di Piala Asia Wanita 2022

"Soal pengerusakan itu, mana gw tau. Siapa yang ngerusak. Ngga ada yang ngerusak, bukan dari sini yang ngerusak. Yang mecahin kacanya siapa? Disini itu, ngga ada yang ngerusak-ngerusak gitu. Ini ada yang mau adu domba nih. Jadi, pengerusakan itu bukan dari kita," tandas Mizz.

Halaman:

Editor: Ari Kristianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x