Mudik 2023: Mau bawa Mobil Listrik? Ini Dia Daftar SPKLU di Jalur Mudik, Ada Tips Carinya Juga

- 16 April 2023, 02:33 WIB
Cek lokasi SPKLU untuk mudik lebaran kendaraan listrik.
Cek lokasi SPKLU untuk mudik lebaran kendaraan listrik. /Pixabay/A.Krebs

Rest area KM 163 A Lampung Tengah

Rest area KM 172 B Tulang Bawang Barat

Rest area KM 269 Terpeka (Tol Bakauheni – Kayu Agung)

Rest area KM 277 Terpeka (Tol Bakauheni – Kayu Agung)

Baca Juga: Mudik 2023: Diskon 20 Persen, Tarif Tol Trans Sumatra Lengkap untuk Arus Mudik Lebaran 2023

Tips Mencari SPKLU Terdekat

Berikut tips untuk menemukan SPKLU terdekat dan dapat dilakukan dengan menggunakan fitur Google Maps:

- Buka aplikasi Google Maps, pastikan GPS anda aktif.

- Pilih lainya, selanjutnya pilih kategori Layanan. Nantinya, terdapat pilihan Pengisian daya kendaraan listrik.

- Google Maps akan menampilkan titik keberadaan SPKLU baik itu di sekitar lokasi atau jauh dari lokasi Anda.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x