Thom Haye dan Nathan Tjoe A On Jalani Laga Perpisahan, SC Heerenveen Malah Takluk di Laga Terakhir Eredivisie

- 19 Mei 2024, 23:14 WIB
Thom Haye dan Nathan Tjoe A On Jalani Laga Perpisahan, SC Heerenveen Malah Takluk di Markas Sparta Rotterdam. /Kolase Instagram
Thom Haye dan Nathan Tjoe A On Jalani Laga Perpisahan, SC Heerenveen Malah Takluk di Markas Sparta Rotterdam. /Kolase Instagram /

Akhirnya saat injury time, Thom Haye bisa membantu SC Heerenveen memperkecil ketertinggalan melalui umpan matangnya yang berbuah gol.

Umpan silang yang dikirim Thom Haye setelah menerima tendangan pojok bisa dimanfaatkan Pawel Bochniewicz untuk cetak gol ledwat sundulan.

Sayangnya, Thom Haye terlambat dimasukkan sehingga gol itu punn juga datang terlambat dan tak bisa menyelamatkan tim dari kekalahan 2-1.

Susunan Pemain

BACA JUGA : Ternyata Justin Hubner Pernah Dilamar Cewek Indonesia, Siapakah Dia?

Sparta Rotterdam (4-3-3):
Olij; Bakari (Rosanas '89), Vriends (C), Velthuis, van der Kust; Metinho, de Guzmán (Mito '75), Clement; Neghli (Rosario '89), Saito (Brym '82), Lauritsen.

Pelatih: Jeroen Rijsdijk

SC Heerenveen (4-2-3-1):
Noppert; Braude, van Beek (C), Bochniewicz, Kohlert; van Ottele (Loizou '74), Webster (Olsson '68); Nunnely (Walemark '67), van Ee (Thom Haye '74), Sahraoui; Van Amersfoort (Nicolaescu '68).

Pelatih: Kees van Wonderen

Skor Akhir: Sparta Rotterdam 2-1 SC Heerenveen

Halaman:

Editor: Adela Eka Putra Marza

Sumber: Transfermarkt FotMob


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah