Adu Penalti, Al Ittihad Kalah dari Al Hilal

- 6 Agustus 2023, 05:30 WIB
Adu Pinalti, Al Ittihad Kalah dari Al Hilal
Adu Pinalti, Al Ittihad Kalah dari Al Hilal /Foto: AFP/

ZONABANTEN.com - Klub sepak bola Al Ittihad kalah dari Al Hilal 1-3 pada perempatfinal Arab Club Champions Cup setelah Karim Benzema gagal mencetak gol di kotak pinalti.

Laga Al Ittihad vs Al Hilal digelar di King Fahd Stadium, Minggu, 6 Agustus 2022 dini hari WIB.

Pada babak delapan besar ini, kedua tim menurunkan skuad terbaik mereka di laga ini. Al Ittihad menurukan Karim Benzema, N'Golo Kante, dan Jota, sementara Al Hilal menampilkan Kalidou Koulibaly, Sergej Milinkovic-Savic, dan Ruben Neves.

Baca Juga: Prediksi Tokyo Verdy vs Shimizu S Pulse, Pratama Arhan Diparkir Atau Dimainkan Kontra Eks Bintang Real Betis?

Al Hilal berhasil mencetak gol pertama ke gawang Al Ittihad pada menit ke-14 dari tendangan Milinkovic-Savic.

Al Hilal unggul 2-0 di babak pertama setelah Salem Aldawsari membobol gawang Al Ittihad dari tendangan penalti.

Pada babak kedua, Al Ittihad mencetak skor pertama di menit ke sembilan lewat tendangan Romarinho. Namun, Al Hilal mencetak gol ketiga pada menit ke-70 lewat Malcom.

Baca Juga: Jadwal TV Trans 7 Hari Ini Minggu, 6 Agustus 2023, Akan Tayang Hikmah, Kera Sakti, Trending, Hingga Heits Abis

Tim Al Ittihad mendapat kesempatan emas pada menit ke-77. Setelah wasit memberi hadiah penalti untuk Al Ittihae yang merupakan juara bertahan Liga Arab Saudi. Sayangnya, tendangan Karim Benzema yang maju sebagai eksekutor berhasil ditepis kiper Al Hilal, Abdullah Al Mayouf.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: AFP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x