Prediksi Tokyo Verdy vs Venforet Kofu di J2 League, Pratama Arhan Tambah Menit Bermain

- 5 Maret 2023, 05:30 WIB
Pratama Arhan kala Tokyo Verdy menghadapi Tochigi SC/
Pratama Arhan kala Tokyo Verdy menghadapi Tochigi SC/ /@J_League_EN on Twitter//Tangkap layar twitter.com/J_League_EN/

Baca Juga: Soroti Stunting di Banten, KOPRI PKC PMII Banten Siap Jadi Telinga Masyarakat

Head To Head

Dilansir dari laman transfermarkt, kedua tim bertemu sebanyak 20 kali dalam sejarah.

Tim tamu, Ventforet Kofu unggul dengan 9 kemenangan berbanding 6 milik Tokyo Verdy dan sisanya berakhir imbang

Pada pertemuan terakhir yang terjadi pada 21 Agustus 2022, Tokyo Verdy dan Ventforet Kofu bermain imbang dengan skor 0-0.

5 Pertemuan Terakhir Tokyo Verdy vs Ventforet Kofu

21 Agustus 2022, Tokyo Verdy 0-0 Ventforet Kofu

27 April 2022, Ventforet Kofu 2-0 Tokyo Verdy

30 Oktober 2021, Tokyo Verdy 0-0 Ventforet Kofu

9 Mei 2021, Ventforet Kofu 2-0 Tokyo Verdy

30 April 2020, Ventforet Kofu 0-0 Tokyo Verdy

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x