Tokyo Verdy Babak Belur oleh Fagiano Okayama, Detik-detik Pratama Arhan Debut di Jepang Terjadi Pada Laga Ini?

- 1 Mei 2022, 15:13 WIB
Tokyo Verdy tak kunjung menang dalam 5 pertandingan terkahir, Pratama Arhan sudah di mainkan?
Tokyo Verdy tak kunjung menang dalam 5 pertandingan terkahir, Pratama Arhan sudah di mainkan? / verdy.co.jp

Tak hanya itu, klub Tokyo Verdy juga mengundang seluruh WNI yang kini menetap di Jepang untuk bisa datang memenuhi Ajinomoto Stadium ketika duel Tokyo Verdy vs  Vegalta Sendai terjadi.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Pratama Arhan Cetak Rekor di Liga Jepang Hingga Tokyo Verdy Dibayangi ‘Kutukan’ di J2 League

“Dengan senang hati, Tokyo Verdy ingin mengundang Masyarakat Indonesia yang tinggal di Jepang untuk menghadiri kompetisi liga 2 musim 2022 melawan Vegalta Sendai pada tanggal 4 Mei 2022,” Imbuhnya.

Selain itu, tim yang dinahkodai oleh pelatih Takafumi Hori itu pun memberikan penawaran tiket eksklusif bagi WNI yang berminat menonton langsung laga Tokyo Verdy kontra Vegalta Sendai.

Namun kepastian Arhan akan melakoni debutnya di tanggal 4 Mei 2022 belum bisa divalidkan 100%, mengingat semua akan kembali lagi pada keputusan sang juru taktik Takafumi Hori.

Sampai saat ini, tim Tokyo Verdy belum juga mengeluarkan pengumuman resmi terkait akan diturunkannya seorang Pratama Arhan bersamaan acara ‘Hari supporter orang Indonesia di Jepang’ atau di laga lainnya. ***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Transfermarkt verdy.co.jp


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah