BP Tapera: Tabungan Perumahan Senilai Rp4,2 Triliun Sudah Dikembalikan pada PNS Pensiun atau Ahli Waris

- 5 Juni 2024, 15:00 WIB
BP Tapera sebut telah mengembalikan tabungan perumahan senilai Rp4,2 triliun kepada PNS pensiun atau ahli waris
BP Tapera sebut telah mengembalikan tabungan perumahan senilai Rp4,2 triliun kepada PNS pensiun atau ahli waris /Tapera

- NIK yang terintegrasi dengan BKN

Baca Juga: Apa Itu Tapera? Simak Pengertian, Manfaat, dan Tujuan Program yang Akan Dicanangkan Pemerintah Ini 

- Validasi nomor rekening yang terintegrasi dengan perbankan

BP Tapera terus aktif melakukan sosialisasi melalui media sosial, mengedukasi, dan mendorong pemberi kerja dan peserta untuk melakukan pengkinian data.

Oleh karena itu, Heru mengimbau kepada seluruh peserta Tapera untuk segera melakukan pengkinian data melalui portal kepesertaan.

Bagi ahli waris yang belum menerima pengembalian tabungan, dapat segera menghubungi kanal informasi resmi BP Tapera, agar pengembalian tabungan dapat dilaksanakan tepat waktu.***

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: tapera.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah