Singgung Soal Etik dan Kebebasan Berpendapat, Ganjar Pranowo: Tidak Boleh Menyinggung yang Sifatnya Menghujat

- 16 Januari 2024, 19:19 WIB
Ganjar Pranowo tegaskan kembali bahwa dirinya mendukung kebebasan berpendapat dan menjunjung tinggi moral dan etik.
Ganjar Pranowo tegaskan kembali bahwa dirinya mendukung kebebasan berpendapat dan menjunjung tinggi moral dan etik. /PDI Perjuangan

ZONABANTEN.com - Calon presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo mengungkapkan dirinya mendukung kebebasan berpendapat.

Meski begitu mantan Gubernur Jawa Tengah tersebut mengingatkan, dalam berpendapat tidak boleh ada fitnah dan caci maki.

Ganjar menegaskan dalam menyatakan pendapat tidak boleh menyinggung yang sifatnya menghujat.

Baca Juga: PDI Perjuangan Singgung Lagi Soal Konstitusi yang 'Diakal-akali'

"Dalam arti kata 'kebun binatang' keluar semua. Ada etika, etik dan moral itu penting," tegas mantan Gubernur Jawa Tengah tersebut. 

Semua yang dikatakan Ganjar di atas, sempat diucapkan oleh Paslon 02 beberapa waktu lalu. 

Tampak dari Ganjar sangat menyayangkan hal tersebut keluar dari ucapan calon pemimpin negara.***

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: PDI Perjuangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x