Wow, Prabowo Raih Elektabilitas Capres Tertinggi di Enam Lembaga Survei

- 5 Agustus 2020, 11:32 WIB
Menteri Prabowo Subianto
Menteri Prabowo Subianto //Instagram/@prabowo

Baca Juga: Sedikitnya 50 Orang Tewas dan Ribuan Lainnya Terluka Akibat Ledakan Di Beirut, Lebanon

Survei dilakukan lewat wawancara langsung terhadap responden survei yang dipilih secara acak.

Metode survei menggunakan multistage random sampling. Tingkat kesalahan (margin of error) mencapai 2,8 persen.

Akurat Poll sebagai lembaga survei, diketahui belum terdaftar pada Perhimpunan Survei Opini Publik (Persepi).

Baca Juga: Harga Emas Antam 24 Karat Hari Rabu 5 Agustus 2020 NAIK 19 Ribu Menjadi Rp.1.048.000

Nama Prabowo Subianto bukan baru akhir-akhir ini mencuat sebagai sosok dengan elektabilitas tertinggi sebagai calon presiden di 2024.

Sudah ada 5 lembaga survei yang menyatakan demikian.

Pada Februari lalu, Indo Barometer menyatakan Prabowo adalah calon presiden terkuat. Elektabilitasnya mencapai 22,5 persen jika responden diberi pilihan 22 tokoh.

Baca Juga: Ledakan Besar di Beirut Lebanon, Pentagon Turun Tangan

Nama Prabowo juga muncul sebagai tokoh dengan elektabilitas tertinggi jika dibandingkan dengan anggota Kabinet Indonesia Maju mau pun kepala daerah yang hingga saat ini masih menjabat.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x