Cara Daftar Ulang Lolos SBMPTN 2022 di UNESA-Universitas Negeri Surabaya, Ini Link Registrasi Upload Dokumen

- 23 Juni 2022, 12:12 WIB
Cara dan tahapan daftar ulang Peserta SBMPTN yang diterima di Universitas Negeri Surabaya (Unesa), berikut link registrasi untuk login
Cara dan tahapan daftar ulang Peserta SBMPTN yang diterima di Universitas Negeri Surabaya (Unesa), berikut link registrasi untuk login /Unesa

2. Login ke SIMREG UNESA (Opsi login ada di kanan atas halaman)

Gunakan No Tes sebagai Username, dan Tanggal Lahir (Format: YYYYMMDD) sebagai Password. Jangan lupa pilih jalur test (SNMPTN, SBMPTN, SPMB) kemudian klik tombol: Login

Jika proses login berhasil, identitas (No Tes dan Nama) Calon Mahasiswa Baru akan ditampilkan

3. Mengisi Data Secara Lengkap dan Benar 

Isi melalui tautan: Registrasi | Isi Data Registrasi, kemudian isi data secara lengkap dan benar. Direkomendasikan untuk mengisi data urut sesuai urutan pada menu

Baca Juga: Daftar Harga Hewan Kurban Idul Adha Lengkap Hari Sabtu 25 Juni 2022, Lihat di SINI!

4. Upload Dokumen/Berkas Pendukung 

Upload berkas/dokumen pendukung sesuai jenis berkas pada form upload. Pastikan dokumen pendukung telah disiapkan dalam bentuk softcopy untuk memudahkan proses upload.

Note: Proses finalisasi data dilakukan setelah semua data registrasi telah tersimpan dan merupakan data yang lengkap dan benar. Jika belum, lakukan edit data sampai semua data benar. Proses finalisasi data akan mengunci data anda sehingga tidak dapat diedit lagi.

5. Cetak Bukti Registrasi 

Halaman:

Editor: Fahrin Chariz Diaz Fahreza

Sumber: Unesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x