Info Beasiswa! Program Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Kominfo 2022 Resmi Dibuka

- 16 Februari 2022, 21:45 WIB
Infografis Alur Pendaftaran Program Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Kominfo  / Kominfo
Infografis Alur Pendaftaran Program Beasiswa S2 Luar Negeri Kementerian Kominfo / Kominfo /

Baca Juga: Novak Djokovic Masih Memimpin Ranking Petenis Nomor Satu Dunia

Persyaratan Umum

Warga Negara Indonesia (WNI).

Berlatar belakang pekerjaan di sektor teknologi informasi dan komunikasi dan pelaku rintisan (start-up) lokal (bagi pelamar dari masyarakat umum, termasuk penyandang disabilitas).

Berusia maksimal 37 tahun untuk ASN/Anggota TNI/POLRI dan 33 tahun untuk masyarakat umum pada saat penutupan pendaftaran.

Belum memiliki gelar S2 dan tidak sedang menerima beasiswa lain dan/atau sedang mengikuti program pendidikan S2 baik atas biaya sendiri maupun dari lembaga lain.

Mendapatkan izin pejabat yang berwenang.

Telah memiliki pengalaman kerja minimal 2 (dua) tahun.

Akan kembali ke Indonesia setelah menyelesaikan pendidikan.

Lulusan Sarjana (S1) dengan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 dan khusus bagi penyandang disabilitas minimal 2,50 (dari skala 4,0).

Halaman:

Editor: Rizki Ramadhan

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x