Beredar Kronologi Penangkapan Warga Desa Wadas, 7 - 9 Februari 2022, Kapolda: Hari Ini Kita Kembalikan

- 9 Februari 2022, 12:42 WIB
Personel Kepolisian saat  berkumpul di dekat pintu masuk Desa Wadas
Personel Kepolisian saat berkumpul di dekat pintu masuk Desa Wadas /Foto: Tangkapan Layar/Akun Twitter @GreenpeaceID/

ZONABANTEN.com - Rencana penambangan quarry untuk pembangunan Bendungan Bener ditengarai mendapat penolakan dari warga Desa Wadas.

Melansir dari Twitter @Wadas_Melawan, ratusan aparat kepolisian dikerahkan ke Desa Wadas guna menekan aksi penolakan warga terhadap proses pengukuran lahan yang akan digunakan untuk penambangan quarry.

Diketahui, polisi melakukan penangkapan paksa sejumlah warga Desa Wadas.

Berikut kronologi pengepungan dan penangkapan sejumlah warga Desa Wadas sejak Senin, 7 Februari 200 hingga Rabu, 9 Februari 2022, yang dilansir dari update Twitter @Wadas_Melawan.

Senin, 7 Februari 2022

Siang

Ratusan aparat kepolisian mencoba memasuki Desa Wadas. Mereka melakukan apel dan mendirikan tenda di Lapangan Kaliboto, Kecamatan Bener, Purworejo, yang berlokasi di belakang Polsek Bener.

Baca Juga: Ratusan Polisi Datang ke Wadas hingga Warga Ketakutan, Berikut Kronologis Lengkapnya

Malam

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Humas Pemprov Jateng Twitter @Wadas_Melawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x