Antisipasi Kerumunan Malam Tahun Baru, Berikut Titik-titik Perbatasan DKI Jakarta yang Akan Disekat

- 30 Desember 2020, 21:54 WIB
Polda Metro Jaya lakukan penyekatan jalan pada malam tahun baru 2021
Polda Metro Jaya lakukan penyekatan jalan pada malam tahun baru 2021 /PMJNews/

ZONABANTEN.com - Sejumlah titik perbatasan masuk wilayah DKI Jakarta pada Kamis, (31/12/2020) mulai pukul 20.00 WIB hingga Jumat, (1/1/2021) pukul 01.00 WIB akan dilakukan penyekatan oleh petugas gabungan TNI-Polri dan Pemerintah Daerah (Pemda).

Penyekatan masuk wilayah DKI Jakarta ini dilakukan untuk menyaring konvoi masyarakat yang akan merayakan malam pergantian tahun.

Dilansir dari PMJNews, Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo pada Rabu (30/12) mengatakan kepada wartawan ada 11 titik yang akan dilakukan penyekatan.

Baca Juga: Mau Berkerumun Saat Pergantian Tahun Baru? Siap-siap Dirapid Test Polda Metro Jaya

“Untuk penyekatan masuk wilayah DKI Jakarta sebanyak 11 titik,” kata Sambodo.

Untuk itu, Sambodo juga mengimbau masyarakat agar merayakan pergantian tahun di rumah saja.

"Kami imbau ke seluruh warga Jakarta agar rayakan pergantian tahun 2020 ke 2021 di rumah saja, tidak berkonvoi, tidak rayakan pergantian tahun di jalan karena kita sedang pandemi Covid-19," ungkap Sambodo.

Baca Juga: Rajin Sholat tapi Masuk Neraka! Ternyata Ini Sebabnya

Berikut ini titik-titik perbatasan yang akan disekat saat malam Tahun Baru:

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah