Amalkan Dzikir ini 3 Kali Sehari, Diampuni Dosanya Meski Dosa Besar Sekalipun Kata Syekh Ali Jaber

- 27 Juli 2022, 09:59 WIB
Ilustrasi dzikir.
Ilustrasi dzikir. /Pixabay/Chiplanay

Syekh Ali Jaber kemudian mengungkapkan amalan luar biasa tersebut, yakni astaghfirullah wa atubu ilaih.

Baca Juga: Konsumsi Buah Ini Secara Rutin, Sel Kanker dan Tumor Musnah Kata dr Zaidul Akbar

“Kata Rasullah SAW barang siapa baca ini 3 kali 1 hari, diampuni dosanya walaupun dosa itu dosa besar,” ujar Syekh Ali Jaber sebagaimana dikutip dari video di kanal YouTube CHANNEL PANJI TAUHID yang diunggah pada 24 Agustus 2020 silam.

Memeperkuat pandangan tersebut, Syekh Ali Jaber lalu menambahkan sebuah hadis berikut:

“Barang siapa yang membaca istighfar istiqamah, betul istighfar, akan Allah berikan dari segala susah Allah kasih mudah, dari setiap kesulitan Allah bagi jalan keluar.”

Tidak hanya itu, kalimat istighfar juga merupakan kunci agar rezeki datang kepada seseorang.

Namun perlu dicatat bahwa apa yang disebut rezeki di sini kata Syekh Ali Jaber ada dua.

Pertama rezeki hasil dari ikhtiar, semisal rezeki yang datang dari hasil kerja dan lain sebagainya.

Baca Juga: Kim Se Jeong, Choi Da Niel, dan Nam Yoon Su Hadiri Konferensi Pers ‘Today’s Webtoon’ Bersama Sutradara Drama

Sementara da rezeki yang datang sendiri tanpa diduga atau dipikirkan, muncul sendiri.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Portal Sulut.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x