Kisah Masuk Islamnya Pemasok Makanan di Mekkah

- 12 Desember 2021, 22:35 WIB
Kisah Masuk Islamnya Pemasok Makanan di Mekkah/Pexels/Konevi
Kisah Masuk Islamnya Pemasok Makanan di Mekkah/Pexels/Konevi /

ZONABANTEN.com – Tsumamah adalah kepala suku Hanif, yang membenci semua tentang islam.

Suku Hanif tinggal bersebelahan dengan kota Mekkah, mereka menyediakan pasokan makanan untuk Mekkah.

Karena semua kafilah atau rombongan pedagang yang datang dari negeri Syam akan melewati suku Hanif terlebih dulu barulah sampai ke Mekkah.

Baca Juga: Apakah Dirimu Merasa Jadi Lebih Tua Setelah Bangun Tidur? Ini Penjelasannya

Ketika itu adalah selesai dari perang Ahzab antara Madinah dan kaum Quraisy, semua pasukannya telah dibubarkan.

Lalu Nabi Muhammad satu-persatu menghukum orang-orang yang telah memerangi kaum muslim.

Nabi Muhammad membentuk pasukan besar untuk menyerang dan menghukum suku Arab, karena mereka pernah memerangi Madinah.

Ada satu pasukan dari Nabi Muhammad, yang saat itu dipimpin oleh Muhammad bin Maslamah.

Baca Juga: 7 Manfaat Lidah Mertua untuk Kesehatan, Salah Satunya Anti Kanker

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Youtube Hidayah Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x