12 Adab Makan Ala Rasulullah, Nomor 6 Sering Dilupakan

- 19 September 2021, 14:13 WIB
12 Adab Makan Ala Rasulullah, Nomor 6 Sering Dilupakan
12 Adab Makan Ala Rasulullah, Nomor 6 Sering Dilupakan / unsplash/ali inay
  1. Menjilati sisa makanan di jari

Rasulullah shallallahu alaihi wassalam bersabda :

"Jika salah seorang di antara kalian makan, maka janganlah mengusap tangannya sebelum ia menjilatnya atau yang lain menjilatnya."

(HR. Bukhari No. 5456 dan Muslim No. 2031).

Baca Juga: Perolehan Liga Premier Aston Villa Vs Everton, Leon Bailey Mengubah Skor Menjadi 3-0

  1. Membaca doa setelah makan

اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِيْنَ اَطْعَمَنَا وَسَقَانَا وَجَعَلَنَا مِنَ الْمُسْلِمِيْنَ

Alhamdulillahilladzi ath-amanaa wa saqoona wa ja'alanaa minal muslimiin.

"Segala puji bagi Allah yang telah memberi kami makan dan minum serta menjadikan kami termasuk dari kaum muslimin."***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x