Fakta Mengerikan Sungai Aare di Swiss, TKP yang Menelan & Menyeret Emmeril Kahn Mumtadz, Anak Ridwan Kamil

- 27 Mei 2022, 12:11 WIB
Ilustari/ Fakta-fakta unik sungai Aare di Swiss yang menyeret dan menenggelamkan Emmeril Kahn Mumtadzn, yang merupakan putra sulung Ridwan Kamil
Ilustari/ Fakta-fakta unik sungai Aare di Swiss yang menyeret dan menenggelamkan Emmeril Kahn Mumtadzn, yang merupakan putra sulung Ridwan Kamil /Pixabay

Baca Juga: Profil Emmeril Kahn Mumtadz, Anak Ridwan Kamil yang Hilang di Sungai Swiss: Instagram, Umur, Hingga Pendidikan

Jika ada orang secara tidak sengaja menelan air saat berenang di sungai Aare, hal itu merupakan hal tidak berbahaya sama sekali.

Aare memiliki kualitas air yang sangat baik. Hal ini telah dikonfirmasi oleh sampel air, yang mengalir di sungai Aare dalam kategori “kualitas sangat baik” UE pada tahun 2016. 

Air pada sungai ini juga banyak dijadikan masyarakat Swiss sebagai sumber utama air minum mereka sehari-hari.

Itulah ulasan fakta-fakta sungai Aare di negara Swiss yang pada saat ini sedang ramai diperbincangkan warganet Nusantara, karena menjadi tempat hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz yang notabene adalah anak Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. ***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x