Harga Bensin Lebih Murah daripada Air, Inilah 7 Fakta Menarik Tentang Negara Aljazair yang Jarang Diketahui

- 16 Februari 2022, 10:43 WIB
Bendera Negara Aljazair/Chickenonline/pixabay.com /
Bendera Negara Aljazair/Chickenonline/pixabay.com / /

ZONABANTEN.com -  Aljazair merupakan salah satu negara Arab yang terletak di benua Afrika, tepatnya di Afrika Utara.

Negara yang memiliki populasi sebanyak 43,85 juta jiwa tersebut, nyatanya memiliki fakta menarik yang jarang diketahui.

Dikutip ZONABANTEN.com dari arabamerica.com, pada Rabu, 16 Februari 2022, berikut merupakan tujuh fakta menarik tentang negara Aljazair yang jarang diketahui:

Baca Juga: Cara Daftar DTKS Online, Bisa Pilih Jenis Bansos PKH sampai KIP Kuliah

1. Negara Terbesar di Benua Afrika

Aljazair merupakan negara terbesar yang terletak di benua Afrika, dengan luas wilayah 919.600 mil persegi. 

Selain di benua Afrika, Aljazair juga masuk ke dalam daftar 10 negara terbesar di dunia.

2. Menyebutkan Dua Negara dalam Lagu Kebangsaan

Lagu kebangsaan Aljazair yang berjudul Qassaman diadopsi pada 1963 silam saat Aljazair merdeka dari pendudukan Perancis.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: arabamerica.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah