Hubungan dengan Rusia Memanas, Berikut Sejarah Konflik Ukraina Sejak 1991

- 6 Februari 2022, 18:32 WIB
Monument Kemerdekaan dan Bendera Ukraina. /Reuters/Valentyn Ogirenko
Monument Kemerdekaan dan Bendera Ukraina. /Reuters/Valentyn Ogirenko /

ZONABANTEN.com - Ukraina adalah salah satu negara pecahan Uni Soviet yang berada di Eropa bagian Timur dan berbatasan langsung dengan Rusia.

Hubungan antara Ukraina dan Rusia akhir-akhir ini kembali memanas. Kedua negara tersebut telah mengerahkan kekuatan militernya di perbatasan Ukraina-Rusia.

Sejauh ini Rusia telah mengerahan lebih dari 100.000 personil tentara Rusia di perbatasan Ukraina, sebagai bentuk antisipasi jika Ukraina bergabung menjadi anggota NATO kemudian melakukan operasi militer merebut kembali Semenanjung Krimea, wilayah yang telah direbut Rusia pada tahun 2014.

Baca Juga: Rusia dan China Bertemu Bahas Konflik Ukraina, Tanda Perang Dunia 3 akan Dimulai?

Dilansir ZONABANTEN.com dari Reuters pada Jumat, 2 Februari 2022. Berikut adalah sejarah Ukraina sejak meerdeka dari Uni Soviet pada tahun 1991.

1991: Leonid Kravchuk, pemimpin republik Soviet Ukraina, mendeklarasikan kemerdekaan dari Moskow.

Dalam referendum dan pemilihan presiden, Ukraina menyetujui kemerdekaan dan memilih presiden Kravchuk.

1994: Kravchuk kalah dalam pemilihan presiden dari Leonid Kuchma.

Baca Juga: Untuk Pertama Kalinya Ratu Elizabeth II Dukung Camilla Menjadi Ratu Inggris Berikutnya

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x