6 Hal yang Harus Diingat Saat Membeli Makanan untuk Hewan Peliharaan Anda

- 7 Juli 2020, 20:45 WIB
ilustrasi kucing
ilustrasi kucing //PIXABAY

Tetapi, ketika Anda pertama kali membawa mereka pulang, jurnal  tentang makanan adalah cara termudah untuk melacak kapan dan berapa banyak mereka makan dan seberapa sering mereka pergi ke kamar mandi.

Baca Juga: Daftar Acara TV Trans 7 Hari Ini Selasa 7 Juli 2020, K-Movievaganza : 'The Battle : Roar To Victory'

“Semua informasi ini sangat penting untuk memperhatikan gejala pertama dari masalah pencernaan,” ujar Carmella.

Dia merekomendasikan untuk menggunakan jurnal atau aplikasi Notes di ponsel Anda.

Selain melacak asupan mereka, Carmella menyarankan mengukur porsi makanan dengan gelas ukur 8 atau 12 ons dan mengikuti pedoman pakan pada produk spesifik mereka sehingga Anda tahu persis berapa banyak kebutuhan hewan peliharaan Anda per hari.

6. Beralihlah ke makanan baru secara bertahap

“Jika anjing atau kucing Anda bertambah beratnya lebih dari yang seharusnya, atau jika bulunya terlihat kusam, itu mungkin merupakan tanda bahwa mereka tidak diberi makan makanan terbaik,” ujar Carmella.

Baca Juga: Daftar Harga Hp Baru Vivo Juli 2020 Mulai 1,7 Jutaan Vivo Y50, Vivo V17 Pro, Vivo V15 Pro, V19

Tetapi, beralih ke makanan baru bisa jadi hal yang cukup merepotkan. Carmella lalu merekomendasikan untuk melakukan perubahan bertahap selama 10 hingga 14 hari.

Makanan yang tepat, akan membuat hewan peliharaan dan orang tua hewan peliharaan jadi bahagia.***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: thedodo.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x