Cegah Pembusukan Aglonema dengan Cara Ini! Bisa Selamatkan Tanamanmu

- 24 Februari 2022, 08:25 WIB
Cegah pembusukan Aglonema dengan cara yang baik
Cegah pembusukan Aglonema dengan cara yang baik /Pixabay

 

ZONABANTEN.com - Aglonema adalah tanaman hias yang akhir-akhir ini sedang viral. Di Indonesia, tanaman ini juga disebut Sri Rejeki karena dipercaya dapat mendatangkan keberuntungan.

Aglonema banyak diminati karena tampilannya yang sangat cantik. Tanaman ini memiliki daun yang lebar, serta warna yang menarik.

Tanaman Aglonema ini masuk kedalam salah satu tanaman evergreen, yaitu tanaman yang selalu tumbuh sepanjang tahun dan warnanya tidak berubah.

Tanaman ini jika dirawat dengan baik akan tumbuh dengan sangat cantik dan bisa meneduhkan teras rumah.

Baca Juga: 3 Cara Merawat Aglonema, dan Harga Pasarannya Bagi yang Ingin Budidaya

Tetapi sama seperti tanaman lainnya, Aglonema pasti memiliki permasalahan tersendiri. Salah satunya adalah kebusukan daun yang dapat mengurangi kecantikan tanaman ini.

Dilansir dari PortalJember-Pikiran Rakyat.com yang mengutip dari Channel YouTube Hobi Bunga, setidaknya ada 2 penyebab yang membuat daun maupun batang tanaman ini membusuk.

Dua permasalahan itu adalah tanaman yang terlalu banyak terpapar sinar matahari langsung, dan juga masalah jamur.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: portaljember.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x