Anak Tidak Mau Makan Apapun? Mungkin Anda Bisa Mencoba Cara Ini

- 8 Februari 2022, 17:14 WIB
Ilustrasi Mengajak Anak untuk Menyiapkan Menu Makan/ Unsplash/ Annie Spratt
Ilustrasi Mengajak Anak untuk Menyiapkan Menu Makan/ Unsplash/ Annie Spratt /

Sehingga lebih baik untuk membatasi penggunaan perangkat elektronik dan gangguan lain saat makan, ini termasuk untuk anda juga.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 23 Segera Dibuka ini Rekomendasi Kelas Prakerja Untuk Kamu yang Suka Di Rumah Aja

2. Sajikan Porsi yang Sesuai

Mungkin saja masalahnya bukan karena anak menolak untuk makan, melainkan mereka menolak untuk memakan semua makanan yang ada di piringnya.

Coba letakkan porsi yang lebih sedikit, dan ingat bahwa anak-anak mungkin tidak terlalu lapar sebelumnya.

Terutama mereka yang masih kecil, karena anak-anak dapat mengalami perubahan selera makan yang besar selama sehari atau bahkan hingga berminggu-minggu.

Baca Juga: Paska Diguyur Hujan, Warga Tangsel Keluhkan Genangan di Jalan Raya Pamulang

3. Buat Jadwal Makan yang Tepat

Jangan buat jadwal makan yang terlalu dekat dengan waktu tidur atau terlalu cepat sebelum atau sesudah beraktivitas.

Karena ini akan menjadi tantangan yang cukup berat bagi anak-anak anda.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah