Fakta Psikologi: 8 Hal yang Bisa Mencegah dan Menyelamatkanmu dari Bahaya

- 14 Juli 2021, 07:38 WIB
Ilustrasi bahaya racun sianida jika masuk ke dalam tubuh manusia.
Ilustrasi bahaya racun sianida jika masuk ke dalam tubuh manusia. /Pixabay/qimono

Anda bisa menggunakan senter HP dan mengarahkannya ke mata si penyerang, hal ini akan membuat si penyerang berada dalam kondisi kebingungan sesaat.

Anda bisa kabur atau menghentikan pergerakan si penyerang dengan menyerang titik vitalnya dalam kondisi kebingungan sesaat itu.

6. Jika anda tersesat digunung, ikuti pagar atau sungai

Dengan mengikuti pagar atau sungai anda akan dapat menemukan peradaban, karena disekitar pagar atau sungai tersebut pasti ada orang yang bermukim.

Baca Juga: 10 Tanda Kamu Dijaga oleh Malaikat Pelindung, Salah Satunya Bentuk Awan Aneh dan Pelangi Tanpa Hujan

7. Jika anda terjebak dalam kebakaran ditempat terbuka, tetap dekat dengan tanah

Saat anda terjebak di dalam kebakaran di tempat terbuka seperti hutan, mendekatlah ke tanah, karena disana terdapat oksigen yang paling banyak.

Anda tidak akan kehilangan kesadaran karena kekurangan oksigen pada saat terjebak di dalam kebakaran.

8. Saat sedang menuruni tangga, jangan memasukkan tangan kedalam saku

Jika anda memasukan tangan kedalam saku saat menuruni tangga, anda bisa kehilangan keseimbangan yang mana membuat anda TERJATUH.

Halaman:

Editor: Rizki Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x