Daftar Harga dan Spesifikasi HP OPPO September 2020, A33 dan A53

- 28 September 2020, 10:14 WIB
OPPO A33 dan A53
OPPO A33 dan A53 /PR OPPO Indonesia

"Selain itu kami juga menghadirkan perangkat baru yang mengusung layar Neo-Display 90hz dengan harga yang lebih terjangkau, OPPO A33, di Indonesia,” imbuhnya.

Baca Juga: Cara Mudah Cek Lolos atau Tidak, Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 10  

Selain dengan andanya layar Neo-Display 90hz, varian anyar ini juga hadir dengan membawa prosesor terbaru Qualcomm Snapdragon 460.

Prosesor ini baru diperkenalkan ke publik pada awal tahun 2020.

Snapdragon 460 menawarkan kinerja tinggi dengan efisiensi daya yang cukup rendah.

Baca Juga: 5 Penyebab BLT BPJS Ketenagakerjaan Tidak akan Dicairkan 

Meski A33 dan A53 punya tingkat efisiensi daya rendah, OPPO tetap memberikan dukungan baterai yang cukup besar pada kedua perangkat ini.

Baterai berkapasitas 5000mAh hadir dikombinasikan dengan pengisian daya cepat 18W pada kedua perangkat ini.

A33 dan A53 juga dilengkapi dengan fitur Super Power Saving Mode yang dapat memperpanjang masa pakai perangkat walau dengan sisa baterai sebesar 5%.

A53 terbaru membawa peningkatan RAM LPDDR4X 6GB dan penyimpanan berbasis UFS 2.1 sebesar 128GB.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: PR OPPO Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x