Tier List Genshin Impact Versi 2.3 Menurut Tipe Senjatanya, Dari yang Terlemah Hingga Terkuat

- 19 November 2021, 18:55 WIB
Genshin Impact
Genshin Impact /Tangkapan layar YouTube Genshin Impact

Oleh sebab itu, panduan tier list masing-masing karakter terbaik Genshin Impact menurut tipe senjata utamanya ini bisa jadi solusi dalam menentukan tim terbaik.

 

Tier list ini akan dibagi menjadi empat level sebagai berikut:

  • SS-Tier: Karakter terbaik dalam game, dengan mempertimbangkan metagame saat ini
  • S-Tier: Karakter yang kuat dan unggul dalam berbagai situasi
  • A-Tier: Karakter bagus yang bisa menyeimbangkan tim 
  • B-Tier: Karakter yang tidak terlalu buruk, tetapi sebaiknya segera diganti bila mendapat karakter yang lebih baik
  • C-Tier: Hanya untuk penggunaan mendesak atau jika tidak memiliki karakter yang sesuai untuk mengisi peran tertentu

Baca Juga: Genshin Impact Versi 2.3: Jadwal Perilisan dan Mekanisme Baru Banner Arataki Itto, Gorou, Albedo, dan Eula

Melansir dari ginx.tv, berikut adalah tier list karakter Genshin Impact versi 2.2 menurut senjata utama yang digunakannya.

Bow character

  • SS Tier: Venti, Ganyu
  • S Tier: Childe (Tartaglia), Yoimiya, Diona
  • A Tier: Fischl, Alloy, 
  • B Tier: Kujou Sara,
  • C Tier: Amber

Catalyst Characters

  • SS Tier: Mona
  • S Tier: Sucrose, Klee
  • A Tier: Yanfei, Sangonomiya Kokomi, Ninguang
  • B Tier: Barbara
  • C Tier: Lisa

Baca Juga: Kenalan dengan Arataki Itto Genshin Impact: Pengisi Suara, Talent, Waktu Perilisan Banner, dan Sebagainya

Claymore Characters

  • SS Tier: Eula
  • S Tier: Diluc
  • A Tier: Razor, Sayu, Noelle
  • B Tier: Beidou, Chongyun
  • C Tier: Xinyan

Polearm Characters

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: ginx.tv


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah