One Piece: 7 Fakta Unik Tentang Usopp yang Belum Diketahui

- 7 Januari 2023, 15:27 WIB
7 fakta unik tentang Usopp, salah satu karakter dalam serial manga One Piece
7 fakta unik tentang Usopp, salah satu karakter dalam serial manga One Piece /gamerant.com

Namun, ketika situasi membutuhkannya, Usopp melupakan kepengecutannya dan melangkah untuk mendukung krunya. 

Karakter Usopp memang menarik, namun masih banyak yang belum diketahui penggemar One Piece tentang sang penembak jitu itu.

Baca Juga: Spoiler One Piece 1072: Ada Sosok yang Akan Menolong Kru Topi Jerami, Siapakah Dia?

1. Dijadikan sebagai Karakter Terlemah

Dalam sebuah wawancara dengan Mayumi Tanaka, Oda menyatakan bahwa ia selalu ingin Usopp menjadi yang terlemah.

Jika tidak, maka akan mengganggu keseimbangan cerita. 

Oda juga menegaskan bahwa kekuatan fisik Usopp paling dekat dengan manusia sebenarnya.

Sebelum timeskip, Usopp terlihat sangat kurus, dan dia hampir tidak memiliki otot. 

Tapi, setelah time skip, fisiknya membaik, dan ia jauh lebih kuat sekarang.

Baca Juga: Spoiler One Piece 1072: Luffy Dapat Bantuan, Fujitora dan Kuma Akan Jadi Kru Topi Jerami?

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Gamerant


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x