Film One Piece RED Bakal Tayang di Bioskop Indonesia Bulan ini! Simak 6 Fakta Menariknya

- 2 September 2022, 07:50 WIB
Film One Piece RED Bakal Tayang di Bioskop Indonesia Bulan ini! Simak 6 Fakta Menariknya
Film One Piece RED Bakal Tayang di Bioskop Indonesia Bulan ini! Simak 6 Fakta Menariknya /Instagram.com/@onepiece_staff

1. Film debut Jinbe sebagai anggota Topi Jerami

Sedikit berbeda dengan film One Piece lainnya, One Piece RED ini akan menjadi debut perdana Jinbei sebagai anggora tesmi Kelompok bajak laut Topi Jerami. 

Jinbei sendiri mulai bergabung dengan Luffy dkk pada episode 981. Tepatnya dalam Wano Country Arc.

Baca Juga: Kapan Film One Piece RED Tayang di Indonesia? Ini Jadwal Pemutaran Lengkap Beserta Harga Tiketnya

2. Fokus pada kisah masa lalu Shanks

One Piece RED ini salah satunya akan berfokus pada karakter Shanks. Pria berambut merah ini merupakan sosok yang memotivasi Luffy untuk menjadi bajak laut.

Ia juga adalah orang yang memberikan topi jeraminya kepada Luffy, yang kemudian jadi ciri khas dari kelompok bajak laut manusia karet tersebut.

Memang di seriesnya, Shanks tidak banyak muncul. Inilah yang kemudian memancing rasa penasaran para penggemar One Piece terhadap One Piece RED.

3. Kemunculan putri Shanks!

Selain Shanks, tokoh penting lain dalam One Piece RED adalah karakter baru bernama Uta. Berdasarkan video trailer-nya, Uta mengatakan jika dirinya adalah anak Shanks.

Halaman:

Editor: Siti Fatimah Adri

Sumber: IMDb


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah