Gelar Dialog, TPT-M: Program Makan Siang Dapat Tumbuhkan Sumber Daya Hulu ke Hilir

- 23 Mei 2024, 07:14 WIB
Aliansi Tridharma Perguruan Tinggi Mengabdi (TPT-M) menggelar dialog terbuka dengan tema "Efektivitas Program Makan Siang Minum Susu Terhadap Perkembangan Sumber Daya Manusia".
Aliansi Tridharma Perguruan Tinggi Mengabdi (TPT-M) menggelar dialog terbuka dengan tema "Efektivitas Program Makan Siang Minum Susu Terhadap Perkembangan Sumber Daya Manusia". /Iwan

Baca Juga: Atmosfer Pilkada 2024 Mulai Terasa, ASN Kabupaten Tangerang Wajib Netral dan Profesional

Sementara Thariq Rifky Mahasiswa Gerak Lingkar Mahasiswa Universitas Pembangunan Veteran Jakarta (UPNVJ) mengatakan dalam satu wilayah Kota Tangerang Selatan yang memiliki peserta didik 295.872 data dibawah Kemendikbud, ditambah 43.909 dibawah Kemenang, maka kurang lebih terdapat 169 dapur umum yang akan tersedia.

"Dengan asumsi 1 dapur umum menyiapkan 2.000 penerima manfaat. Serta menyerap tenaga lokal sebagai juru masak dan asisten juru masak 45 pekerja, berapa serapan tenaga kerja, jumlah limbah (organik, an organik dan minyak jelantah) yang dihasilkan dan dapat dimanfaatkan," menurut Thariq.

"Artinya ini akan menjadi nilai tambah bagi pertumbuhan ekonomi mikro bila dapat terjaga dengan tepat dan baik," tandas Thariq.

Diketahui aliansi mahasiswa Tridharma Perguruan Tinggi Mengabdi (TPT-M) terdiri dari kampus Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ), Universitas Pembangunan Nasional (UPN), Universitas Pamulang (UNPAM), Atmajaya.

Kemudian tamu dialog terbuka dihadiri oleh:

- Kodim 0506/Tangerang (Pasiter): Mayor Inf Tubagus.

- Perwakilan Kecamatan Pamulang: Mandayasyah dan Brillian.

- Camat Serpong Syaifuddin.

- Universitas Insan Pembangunan Indonesia: (Warek II) Suwarto.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah