Perangi Narkoba, Yayasan Cahaya Rasa Suryalaya Siapkan Rehabilitasi Bermetode Dzikir

- 20 September 2020, 14:20 WIB
Para pengurus Yayasan Cahaya Rasa Suryalaya.
Para pengurus Yayasan Cahaya Rasa Suryalaya. /Foto/Dok Arie/Zonabanten.com

Di lokasi yang sama, Gatot Suhendra yang juga Pembina Yayasan Cahaya Rasa Suryalaya menuturkan, Yayasan tersebut adalah cabang dari Ponpes Inabah yang berada di Tasikmalaya, Jawa Barat.

Kata Gatot, selain rehabilitasi narkoba, pihaknya juga menggelar kegiatan Ngaji Tentang Thoriqoh atau 'Ngantor' setiap minggunya.

Baca Juga: Cek Disini, Ini 3 Tanda Hamba yang Disayangi dan Dicintai Allah SWT

"Selain rehab, kita juga ada kegiatan 'Ngantor' setiap minggunya, yang di hadiri," tuturnya.

Dengan didirikan Ponpes tersebut, dia berharap mampu mengantisipasi berubahnya situasi dan kondisi di negara ini.

"Bagaimana kita bisa menciptakan pemimpin dan generasi yang cerdas, sehat dan cerah, jauh dari narkoba. Semoga dengan adanya kegiatan ini, bangsa indonesia kedepannya semakin baik, dan semakin diridhoi oleh Allah," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Ari Kristianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x