Fitur Keren dari Porsche 911 Turbo S 2021, Bukan Sekadar Performa Tinggi!

- 27 Januari 2022, 18:43 WIB
Fitur Keren dari Porsche 911 Turbo S 2021, Bukan Sekadar Performa Tinggi!
Fitur Keren dari Porsche 911 Turbo S 2021, Bukan Sekadar Performa Tinggi! /Porsche

Karena itulah, kali ini kita akan membahas tentang beberapa fitur keren yang dimiliki Porsche 911 Turbo S 2021.

Mengenal Porsche 911 Turbo S 2021

Baca Juga: Kelebihan Chevrolet Camaro SS 2010, Pecinta Otomotif Sejati Wajib Tahu!

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Porsche 911 Turbo S 2021 melakukan debutnya pada tahun 2020.

Mobil yang satu ini dibekali dengan mesin flat-6 berkapasitas 3,7 liter dan dilengkapi dengan twin-turbocharger.

Mesin yang digendong Porsche 911 Turbo S 2021 ini diketahui menghasilkan tenaga sebesar 640 HP dan torsi mencapai 590 lb-ft.

Untuk mendukung performanya, mesin mobil ini dikawinkan dengan transmisi otomatis dual clutch delapan percepatan.

Dengan konfigurasi mesinnya ini, Porsche 911 Turbo S 2021 bisa berlari dari kecepatan 0 hingga 100 km/jam dalam waktu 2,4 saja.

Adapun kecepatan maksimalnya bisa mencapai 205 mph atau setara dengan sekitar 329 km/jam.

Fitur Keren Porsche 911 Turbo S 2021

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: hotcars.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah