Perhatikan 7 Elemen Dalam Mobil Sebelum Melakukan Perjalanan Jauh, Pastikan Membawa Air Radiator Cadangan

- 24 November 2021, 14:12 WIB
Perhatikan Kondisi Elemen Mobil Sebelum Perjalanan/Ilustrasi servis dengan mengganti oli di rumah /Dok EMLI
Perhatikan Kondisi Elemen Mobil Sebelum Perjalanan/Ilustrasi servis dengan mengganti oli di rumah /Dok EMLI /

5. Oli

Oli biasanya dicek secara berkala, jika diperlukan diganti, lebih baik ganti dengan yang baru.

Pasalnya, oli kondisi oli akan mempengaruhi performa mesin dari kendaraan Anda.

Baca Juga: Hindari Stres dengan Cara di Bawah Ini, Semua Pekerjaan Akan Beres dan Hasil Maksimal

6. Wiper

Jika mobil digunakan pada musim penghujan, wiper merupakan komponen penting untuk digunakan supaya pandangan pengendara tidak terhalang.

Pastikan karet dan air untuk wiper berada pada kondisi yang baik untuk mencegah goresan di kaca mobil bagian depan dan belakang.

7. Air Radiator

Air radiator harus diperhatikan untuk menjaga mobil supaya tidak overheat, pastikan selalu membawa air cadangan dalam mobil, untuk berjaga-jaga saat air radiator habis.

Berikut tujuh elemen yang harus diperiksa sebelum melakukan perjalanan dengan mengendarai kendaraan pribadi, khususnya mobil, agar terhindar dari hambatan yang disebabkan oleh salah satu fitur mobil tidak berfungsi dengan baik saat perjaanan***

Halaman:

Editor: Rizki Ramadhan

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x