Tekuk Bayer Leverkusen, Atalanta Bergamo Berhasil Mengakhiri Rekor Bayer Leverkusen

- 23 Mei 2024, 11:45 WIB
Pemain Atalanta Bergamo merayakan kemenangan melawan Bayer Leverkusen di Liga Eropa
Pemain Atalanta Bergamo merayakan kemenangan melawan Bayer Leverkusen di Liga Eropa /@atalantabc/Instagram

Pada menit ke-34, Grimmaldo kembali gagal melalui Musso. Babak pertama berakhir 2-0 bagi Atalanta Bergamo dan tidak berubah hingga babak pertama usai.

BABAK KEDUA

Babak kedua dimulai oleh Bayer Leverkusen. Sejak menit-menit awal babak kedua, Bayer Leverkusen sudah menggempur Atalanta Bergamo.

Baca Juga: Meski Dihantam Badai Cedera, Inter Milan Tetap Bekuk Atalanta Bergamo

Pada menit ke-47, Boniface memberikan umpan kepada Frimpong, namun umpanannya terlalu kencang. 

Di menit ke-54, Leverkusen mendapatkan sepakan pojok, namun Atalanta Bergamo bermain sangat defensif, sehingga Bayer Leverkusen tidak mampu melakukan apapun.

Pada menit ke-75, Lookman berhasil mencetak hattrick setelah mendapatkan umpanan dari Scamacca. Kedudukan pun menjadi 3-0.

Pada menit ke-90+1, Hlozek mendapatkan penalti, namun nyatanya penalti tersebut dianulir oleh wasit. Penalti pun tidak jadi diberikan.

Dengan ini pertandingan ini berakhir 3-0 bagi Atalanta Bergamo. Rekor Bayer Leverkusen pun terpatahkan.

Atalanta Bergamo menjadi juara Liga Eropa untuk pertama kalinya dalam sejarah tim.***

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Kicker.de


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah