Tokyo Verdy Rilis Jersey Anyar, Ada Pratama Arhan, Begini Tampilannya

1 Juli 2022, 15:13 WIB
Tokyo Verdy Rilis jersey ketiga /

ZONABANTEN.com - Tokyo Verdy resmi merilis jersey ketiga untuk mengarungi J2  League musim 2022.

Setelah jersey pertama dan kedua Tokyo Verdy telah dirilis, kini mereka merilis jersey yang ketiga.

Dalam jersey ketiganya, Tokyo Verdy tetap mengusung warna kebesaran Tokyo Verdy yakni hijau.

Baca Juga: HUT Kota Medan ke 432, Judika, Tipe X Hingga Budi Doremi Bakal Meriahkan Konser dan Festival, Catat Tanggalnya

Namun, berbeda dengan jersey utama mereka, jersey ketiga ini mengusung warna hijau pine yang lebih gelap dari jersey pertama.

Sedangkan utuk jersey kedua, Tokyo Verdy mengusung warna putih cream dengan variasi garis di dada. 

Penasaran bagaimana tampilannya? Berikut ZONABANTEN.com berikan selengkapnya.

Tampilan Jersey Ketiga Tokyo Verdy untuk J2 League 2022 / twitter / @TokyoVerdySTAFF

Poster utama jerey ketiga Tokyo Verdy.

Baca Juga: BESOK! Tokyo Verdy Launching Jersey Baru, Dipakai Pratama Arhan untuk Debut vs FC Ryukyu Minggu Ini?

Tampilan Jersey Pemain Lapangan / twitter / @TokyoVerdySTAFF

Tampil sangar dengan warna hijau pine dan aksen warna hijau kebesaran Tokyo Verdy.

Baca Juga: Tes Psikologi: Bentuk Jari Dapat Mencerminkan Aspek Intim Seseorang

Jersey Kiper / twitter / @TokyoVerdySTAFF

Jersey kiper menampilkan warna kebesaran Tokyo Verdu yakni hijau.

Skuad List Tokyo Verdy / twitter / @TokyoVerdySTAFF

Skuad list Tokyo Verdy untuk J2 League musim 2022.

Ada nama Pratama Arhan dengan nomor punggung 38.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF U-19 2022 dan Siaran Langsung Gratis di Saluran TV Ini

Sayangnya, Pratama Arhan belum menjalani debutnya bersama Tokyo Verdy.

Pekan ini, Tokyo Verdy akan menghadapi tim juru kunci, FC Ryukyu, Minggu, 3 Juli 2022.

Apakah jersey ketiga ini menandai debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy? Mari kita tunggu bersama.

Informasi Tokyo Verdy dan Pratama Arhan lainnya KLIK DISINI***

Editor: Rahman Wahid

Sumber: Twitter @TokyoVerdySTAFF

Tags

Terkini

Terpopuler