Mau Kuota Internet Gratis 50 GB Dari Telkomsel? Ikuti Cara Ini Untuk Mendapatkannya

- 18 Oktober 2020, 12:30 WIB
Cara Dapat Kuota Internet Gratis Tambahan dari Telkomsel
Cara Dapat Kuota Internet Gratis Tambahan dari Telkomsel /Telkomsel.com

Ada dua cara mudah yang dapat anda terapkan untuk dapatkan kuota internet gratis sebanyak 50GB dari Telkomsel.

ZONABANTEN.com - Selama masa pandemi Covid-19, para siswa melakukan kegiatan belajar di rumah.

Siswa dan guru bertemu melalui berbagai aplikasi online seperti Zoom dan Google Classroom.

Kegiatan belajar mengajar jarak jauh ini tentunya membutuhkan akses internet yang baik.

Untuk itu pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan membuat program bantuan langsung dalam bentuk kuota internet gratis.

Program ini ditujukan bagi pelajar, guru untuk pendidikan dasar dan menengah, serta dosen dan mahasiswa perguruan tinggi.

Baca Juga: Wapres Sebut Vaksin Covid-19 Kalau Tidak Halal Bisa Digunakan Jika Penuhi Kriteria Ini

Untuk memperlancar program bantuan kuota internet gratis ini, pemerintah bekerja sama dengan beberapa provider besar di tanah air seperti Telkomsel, Tri, XL dan Indosat.

Maka para pelajar, mahasiswa dan tenaga pendidik dapat memakai provider internet diatas agar mudah mendapatkan bantuan kuota internet gratis ini.

Halaman:

Editor: Bondan

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x