Informasi Baru! Pelatihan PINTAR Kemenag Materi Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid

- 14 Februari 2024, 16:27 WIB
Informasi Pelatihan PINTAR Kemenag Materi Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid
Informasi Pelatihan PINTAR Kemenag Materi Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid /PINTAR Kemenag/

ZONABANTEN.com - Berikut ini adalah informasi mengenai pelatihan PINTAR Kemenag Materi Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid.

Materi Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid ini ada dalam Pelatihan PINTAR Kemenag periode II Februari 2024.

Ini dia, timeline pelatihan PINTAR Kemenag periode II Februari 2024 Materi Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid.

Baca Juga: Sudah Nyoblos? Ini Daftar Gerai Makanan yang Punya Promo Pemilu 2024, Ayo Diserbu!

Pendaftaran: 14-15 Februari 2024

Pelaksanaan: 16-19 Februari 2024

Sasaran

Sasaran dari pelatihan ini adalah tenga pendidik dan kependidikan, wali dari peserta didik, dan masyarakat umum yang memerlukan dan berkeinginan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan dalam mencegah serta menanggapi perundungan dan kekerasan pada peserta didik

Tujuan

Tujuan dari pelatihan ini adalah meningkatkan pemahaman peserta terhadap fenomena perundungan dan kekerasan, sambil memberikan strategi yang efektif dalam mencegah, mendeteksi, dan menanggapi situasi tersebut di konteks pendidikan.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: PINTAR Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah